JAKARTA - Resolusi merupakan salah satu trending dalam memasuki tahun yang baru. Resolusi tahun baru adalah komitmen yang kita buat pada diri sendiri untuk melakukan perubahan positif dalam hidup.
Biasanya, resolusi ini dibuat di awal tahun sebagai bentuk semangat baru dan harapan untuk mencapai tujuan yang lebih baik. Dengan tindakan yang realistis, spesifik, dan terukur, serta didukung dengan tindakan yang konsisten, kamu dapat mewujudkan semua impian. Yuk jawab kuis ini untuk lebih mengenal resolusi di awal 2025.
Apa yang biasanya menjadi alasan seseorang membuat resolusi tahun baru?
Apa yang bisa kamu lakukan untuk meningkatkan peluang keberhasilan dalam mencapai resolusi tahun baru?
Apa yang harus dilakukan jika kita merasa kesulitan mempertahankan resolusi tahun baru?
(rhs)